" Api berhasil kita kuasai sekitar pukul 06.00. Kebakaran diduga akibat korsleting listrik dari rumah pak Sugimin"Informasi yang diperoleh di lapangan menyebutkan, api mulai berkobar sekitar pukul 03.45. Kebakaran diduga akibat hubungan pendek arus listrik dari salah satu rumah warga bernama Sugimin (40).
Warga yang mengetahui ada kebakaran berupaya memadamkan kobaran api menggunakan peralatan seadanya. Namun upaya warga tidak berhasil. Kondisi bangunan yang terbuat dari bahan mudah terbakar membuat api dengan cepat membesar.
Api baru berhasil dipadamkan setelah 16 unit mobil pemadam tiba di lokasi kejadian. "Api berhasil kita kuasai sekitar pukul 06.00. Kebakaran diduga akibat korsleting listrik dari rumah pak Sugimin," kata Edi Putranto, Kepala Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan Jakarta Utara.(bjc)
0 komentar:
Posting Komentar
Terima Kasih Atas Partisifasi dan Atensinya...